Ingin liburan semakin menyenangkan maka ada baiknya untuk memulai persiapan dari jauh-jauh hari, salah satu diantaranya adalah dengan mempersiapkan akomodasi tempat menginap Anda. Sekarang ini pada dasarnya memang bukan hal yang sulit untuk bisa mendapatkan hotel terbaik guna penunjang liburan, mengingat bisnis yang satu ini memang berkembang dengan begitu pesat di Indonesia. Apalagi di dekat tempat wisata sudah pasti nantinya hadir akomodasi penginapan terbaik. Banyak nama-nama hotel berkualitas yang tawarkan harga murah di Indonesia, salah satu diantaranya adalah Hotel Reddoorz.
Kehadiran hotel dengan tarif murah ini tentunya sangat cocok bagi Anda yang ingin travelling namun dengan biaya yang sangat terbatas. Mengingat pada dasarnya akomodasi tempat menginap ini jadi salah satu hal yang membuat pengeluaran wisata semakin boros, sehingga nantinya konsumen harus lebih selektif di dalam memilih hotel terbaik, namun tetap menawarkan biaya yang murah.
Sekarang ini untuk melakukan pemesanan kamar hotel juga tergolong sangat mudah, jauh berbeda dari tahun-tahun dulu dimana konsumen harus datang secara langsung ke hotel tersebut dan booking, atau melalui sambungan telepon. Sekarang ini hanya dengan menggunakan beberapa macam aplikasi booking hotel saja, maka pemesanan bisa dilakukan secara lebih cepat langsung dari rumah. Salah satu diantaranya adalah Anda bisa booking kamar hotel lewat aplikasi Mister Aladin, lalu bagaimana caranya? Berikut ini langkah-langkah mudahnya, yaitu:
- Download terlebih dahulu aplikasi Mister Aladin mudah karena Anda dapat mengunduhnya secara langsung dari Google Playstore maupun lewat Apple Store untuk pengguna iOS, paling tidak dengan memiliki aplikasi sendiri nantinya Anda bisa bergabung menjadi member, sehingga jika seandainya ada informasi promo hotel dan sebagainya juga tidak akan ketinggalan, setelah didownload pastikan langsung install dan mendaftarkan diri.
- Cari hotel yang ingin Anda pilih untuk menginap, beberapa orang mungkin sudah menentukan hotel manakah yang nantinya ingin dijadikan sebagai akomodasi mereka, namun tak jarang juga yang masih bingung dan ingin banding-bandingkan terlebih dahulu, tidak masalah Anda bisa melakukan filter baik dari segi harga ataupun ratingnya, jika ingin tawaran harga termurah maka bisa secara langsung banding-bandingkan disini, begitu juga untuk kelas kamar terbaik.
- Pilih hotel dan diinginkan kemudian segera lakukan pemesanan, setelah melalui serangkaian tahap untuk membandingkan mana kamar terbaik untuk digunakan menginap, maka langkah selanjutnya adalah dengan melakukan pemesanan pada hotel tersebut. Nantinya konsumen dapat melakukan update tanggal perjalanan, kemudian juga tipe kamar dan juga lihat apa saja fasilitasnya sesuai dengan kebutuhan atau tidak. Hal penting yang juga harus dipertimbangkan saat memilih hotel untuk tempat menginap disini adalah jaraknya, paling tidak harus dialokasikan dengan budget transportasinya.
- Lakukan pembayaran, tahapan akhir sebelum dilakukan konfirmasi oleh pihak hotel adalah dengan langsung melakukan pembayaran, pastikan Anda melihat rincian tarif yang dikenakan saat booking pada hotel tersebut, nantinya pihak hotel akan memberikan batasan waktu sampai kapan harus melakukan transfer atau membayar, segera bayar sebelum batas waktu yang telah ditentukan, setelah dibayar nantinya pihak dari Mister Aladin akan langsung melakukan konfirmasi kode booking lewat email yang Anda gunakan tersebut.
Booking kamar di Hotel Reddoorz ini juga kian mudah dilakukan secara online lewat Mister Aladin, tak jarang ada tawaran promo khusus menginap disini, cek langsung sekarang juga.